Legal Sweeping

redaksi bakaba

Parahnya lagi, undang-undang tidak lebih semata-mata sebagai “alat politik”, bukan sebagaimana yang diharapkan oleh Satjipto Rahardjo dan maupun Mochtar Kusumaatmadja sebagai alat untuk kepentingan rakyat dan maupun alat perubahan sosial.

KPK: Memberantas dan Membumi Hanguskan Koruptor

redaksi bakaba

Sebagai lembaga yang memiliki kewenangan luar biasa untuk menangkap “pencuri berkelas”, ada pihak-pihak yang merasa gerah dan sekaligus ketakutan untuk menjalankan “misi kotor” nya menguras kekayaan negara. Tanpa pandang bulu, KPK yang dulunya bersutingkit mengejar koruptor kelas kakap, sekarang koruptor teripun dijajal oleh KPK. Siapa yang mencuri uang negara, maka siap-siap berhadapan dengan jala KPK.

Legislator Terpilih atau Mati !

redaksi bakaba

Lima minggu atau tigapuluh lima hari lagi adalah hari penentuan bagi terpilih atau tidaknya calon-calon legislator, baik yang duduk di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Dewan Perwakilan Daerah (DPD), ataupun Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi, Kabupaten atau Kota. Jumlah total seluruh legislator yang dipilih nanti adalah sebanyak 20.528 orang yang terdiri dari 575 anggota DPR, 136 anggota DPD, 2.207 anggota DPRD Provinsi dan 17.610 anggota DPRD Kabupaten/Kota.

Filsafat melawan Niat Jahat

redaksi bakaba

“Seribu Kebohongan, Tidak Akan Merobohkan Satu Kebenaran”

Siang tadi, satu suasana lain terjadi dalam sebuah resto sederhana. Untuk pertama kalinya, diskusi filsafat dihadiri oleh banyak tokoh.

Akuntabilitas ASN

redaksi bakaba

Suatu hari, saya diminta Pak Chaca, Staf Khusus Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) Prof Dr Yuddy Chrisnandi, datang ke kantor Gubernur DKI Jakarta. Chaca sudah disana. Saat itu, ramai berita tentang jumlah take home payment yang dibawa […]

Tatkala Induak Baniah Bertitah

redaksi bakaba

Sejak pulang dari Sukabumi hari Sabtu, 19 Januari 2019, mengikuti kunjungan Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersama jajaran pengurus inti, saya jatuh sakit. Akhirnya memilih bed rest. Perjalanan yang luar biasa, bukan saja bernapak tilas ke bumi Sukabumi, […]

Exit mobile version